DAPATKAN UANG CUMA-CUMA DISINI ..!

JABARIYAH dan QADARIYAH

Jumat, 28 Januari 2011
1. Asal-Usul Pertumbuhan Jabariyah
Asal-usul Jabariah telah muncul sejak awal preiode Islam. Namun, Jabariyah sebagai suatu pola pikir atau aliran yang di anut, dipelajari, dan dikembangkan. Jabariyah juga muncul diakibatkan oleh pengaruh pemikiran orang asing. Namun, tanpa pengaruh orang asing itu faham Aljabariyah akan muncul juga dikalangan umat islam.
Para pemuka Aljabariyah dan doktrinnya menurut Asy-Syahratsani Jabariyah ada dua : Jabariyah ekstrem dan Modern. Jabariyah ekstrem adalah perbuatan yang timbul dari kemauan sendiri. Tokohnya adalah: Johm Bin Shofwan dan Ja’ad Bin Dirham
Sedangkan Jabariyah modern bahwa Tuhan memang menciptakan perbuatan manusia yang baik dan yang buruk. Tetapi, manusia punya bagian didalamnya dan tokohnya adalah: An-Najjar, Adh-dhirar.

QODARIYAH
1. Asal-Usul Kemunculan Qodariyah
Qodariyah adalah suatu aliran yang percaya bahwa segala tindakan manusia tidak diintervensi oleh Tuhan, seharusnya sebutan Qodar diberkan pada aliran yang berpendapat, bahwa Qodar menentukan segala tingkah laku manusia sehingga sebutan itu telah melekat pada kaum sunni.
Qodariyah di munculkan oleh Ma’bad Al-Jahani dan Ghailan Ad-Dimasyqi. Namun, Ibnu Nabatah dalam kitabnya Syarh Al-Uyun, seperti yang dikutib oleh Ah,mad Amin, memberi informasi lain bahwa yang pertama kali yang memunculkan faham Qodariyah adalah orang Irak yang semula beragama Kristen kemudian masuk Islam dan balik lagi ke agama Kristen.
Dokterin-doktrin Qodariyah mengatakan bahwa manusia berkuasa atas perbuatan baik dan buruknya dan yang mengendalikan dirinya sendiri.

0 komentar:

Posting Komentar